Cloudy Cloud Sandbox page



Selamat datang di Cloudy CloudCloudy Cloud sandbox page!


SCP-047-ID - TERTAWA TANPA BATAS

rating: 0+x

Item#: SCP-047-ID
Objek Kelas: Keter

Prosedur Penanganan Khusus: SCP-047-ID ditahan dalam telepon genggam bermerek Samsung J2 Prime, dalam kotak 20cm × 10cm × 20cm. Setiap personal yang ingin memakai SCP-047-ID untuk suatu kepentingan harus mempunyai izin dari personel level 5 atau lebih tinggi.

Deskripsi: SCP-047-ID adalah sebuah video dengan durasi 21 detik, file bernama "yangketawabayar.mp4" , dan diketahui sebagai video meme singkat.

Diketahui bahwa, subjek(dilanjutkan sebagai SCP-047-ID-1) yang melihat video SCP-047-ID akan tertawa tanpa henti. Upaya untuk menghentikan tawa itu selalu gagal, dan biasanya SCP-047-ID-1 akan meninggal setelah 3 jam tertawa tanpa henti. Namun, beberapa subjek yang tidak tertawa karena SCP-047-ID(diteruskan sebagai SCP-047-ID-2) akan mempunyai kehidupan yang selalu sedih, depresi, bahkan bisa berujung bunuh diri.

Penemuan: SCP-047-ID ditemukan di YouTube, yang terakhir kali diketahui mempunyai dua belas ribu penonton. Postingan ulang dari SCP-047-ID tidak ditemukan. Diketahui karena beberapa orang yang menonton meninggal dikarenakan tertawa tanpa henti.

SCP-047-ID juga ditemui dalam Discord di suatu server, yang pada akhirnya sekitar dua ratus(200) orang meninggal. Video tersebut dihapus oleh salah satu moderator di server tersebut, Video SCP-047-ID disebut sebagai "Devil Meme" atau "Meme setan".


SCP-069-J-ID - Pmsatir Handal

Itwm#: SCP-069-J-ID
Kemlas Objeck: Kemtar Kemtir

Pwerosemdur Penanganan Khumsus: SCP-069-J-ID dimlaranh dimgunakn dlam swtus afafun, dikarwnakan akan mengmbuat kemmbimgungan.

Kecuali dinyatakan sebaliknya, konten halaman ini dilisensikan di bawah lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 3.0.