Selamat datang di SCP Sandbox Wiki Indonesia! Wiki ini digunakan untuk menulis artikel, mendapatkan ulasan, dan mencoba beberapa kode dan format, sebelum dimasukkan kedalam wiki utama.

  • JANGAN MENYUNTING SANDBOX MILIK ORANG LAIN Jangan pernah juga untuk melakukan pengoreksian. Gunakan utas ulasan yang ada atau meminta perizinan sang penulis sebelum menyuntingnya.
  • Jangan membuat Sandbox yang berlebihan. Kalian bisa membuat beberapa Sandbox sesukamu, tetapi jangan berlebihan. Untuk menyimpan beberapa draf dalam satu Halaman Sandbox, kalian bisa menggunakan tab (penjelasan lebih lanjut dibawah)
  • Tim kami berhak untuk menghapus konten yang tidak sesuai dengan peraturan wiki.
  • Kami menyarankan kalian untuk menggunakan nama pengguna Wikidot kalian atau sesuatu yang berbeda dengan lainnya untuk nama Sandbox kalian. Dengan ini sandbox-sandbox yang ada bisa diatur sesuai dengan namanya.
  • Tolong jangan menggunakan titik dua (:) dalam nama Sandbox kalian, karena nanti tidak akan muncul didalam daftar halaman.
  • Maksimal File yang bisa disimpan adalah 1 MB untuk 1 Sandbox.
  • Selamat menulis! :)

Untuk membuat halaman Sandbox, masukkan nama yang diinginkan disini:




Panduan dan Instruksi (dalam Wiki Bahasa Indonesia)

Panduan dan Instruksi (dalam Wiki Bahasa Inggris)

Kecuali dinyatakan sebaliknya, konten halaman ini dilisensikan di bawah lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 3.0.